DAILY REPORT INDONESIA VERSION PART 5

DAILY REPORT INDONESIA VERSION
TANGGAL 11/02/2019

Bismillahirrahmanirrahim

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

Apa Kabar kalian, semoga kita semua dalam lindungan Allah. Jangan lupa bersyukur hari ini, karena bersyukur akan membuat kita lebih mengerti akan hidup. Saya akan menyampaikan atau menceritakan tentang kegiatan saya hari ini berada di kitchen.



Saya akan menceritakan pengalaman yang saya lakukan hari ini. Hari ini kami memasuki materi tentang Breakfast, yang di praktekkan pertama adalah Continental breakfast. Kami pun di bagi menjadi dua sesion yang satu sesi tersebut terdiri dari 5 kelompok jadi total kelompok tersebut 10 kelompok. Kelompok sesi pertama membuat continental breakfast sedangkan kami sesi dua prepare untuk english breakfast.

Dari setiap kelompok telah dibagi sectionnya masing-masing atau bagiannya masing-masing. Dan kelompok saya mendapat bagian untuk membuat Muffin dan English Muffin. Setelah di prepare adonan tersebut di mix dan di bake. Setelah muffin jadi kemudian di susun dan di wrap dengan rapi. Kemudian muffin tersebut disimpan untuk di bake ulang besok bersama dengan bread.

 

Sebenarnya sewaktu praktek tadi, saya di panggil pak Ical untuk mengikuti kegiatan bimbingan bahasa Inggris. Voluenter bahasa Inggris tersebut bernama Anastasia dia berasal dari switzerland (Swiss) dia merupakan perempuan kelahiran Rusia tapi sejak umur lima tahun dia pindah ke Swiss bersama orang tuanya dan menetap disana.

Anastasia mengajarkan kami bahasa Inggris tentang pronouncation dan grammar, meskipun dengan waktu yang sangat singkat tapi banyak pelajaran yang biasa saya dapatkan. Yang paling utama adalah rasa percaya diri ketika berbicara dengan Anastasia, karena pembawaan dan suasana yang diberikan cukup menarik.

Sewaktu berbicara dengan Anastasia saya merasa semakin percaya diri meskipun tidak banyak verb yang saya ketahui, tapi sewaktu berbicara banyak verb baru dan pengetahuan baru yang saya pelajari. Seperti penggunaan gramar, penulisan blog yang betul, namun saya kurang yakin apakah saya bisa menerapkannya.

Waktu pemberian materi hanya berlangsung sampai jam 4 sore, karena Anastasia harus mengisi di kelas lain. Sebelum mengakhiri kegiatan pembelajaran kami pun memainkan sebuah game. Game tersebut adalah mencari kata-kata yang berhubungan dengan kitchen, awalnya saya mengira bahwa Anastasia lebih mengetahui hal tersebut ternyata kami lebih paham dan mengerti soal kitchen dalam bahasa inggris di bandingkan dengan Anastasia.



setelah selesasi kamipun oneline lagi lalu general cleaning, seperti biasanya setelah general cleaning yah di tunggu dulu hingga kering lalu dipulangkan. setelah lantai kering kamipun oneline lagi dan absen, lalu dapat nasehat dari pak ical. dilanjutkan dengan menyiapkan kelas lalu berdoa dan pulang kerumah masing.


RECEIPE 

1. English Muffin:
Hard flour (500 g)
Water. ( 375 g)
Nonfat milk solod shortening ( 12 g)
Instan yeast. (8 g)
Shortening. (8 g)
Salt. (8 g)
Sugar. (8 g)


2. Muffin :
Pastry flour. (1200g)
Sugar. (600 g)
Baking powfer ( 72 g)
Salt. ( 15 g)
Eggs, Beaten. (360 g)
Milk. ( 840 g)
Vanilla extract. ( 30 g)
Melted butter or shortening ( 480 g)

a. how to make muffin
- sift together the dry ingredient
- combine all liquid to tge dry ingredient, including melted fat or oil
- add the liquid to the dry ingredients and mix just until all the flour is moistened. The better will look lumpy. Do not over mix
- pan and bake immediately. The dry and liquid mixtures may be prepared in advance. Once they combined, the bettet should be baked without delay, ot loss of volume may result. When portioning batter into muffin tins, be careful not to stir the mix and thoughen it. Scoop the batter from the outside edge for best result.

b. how to make english muffin:
- straight dough method 20-25 minutes at second speed. This dough is intrntionalli overmixed to develop its characteristic coarse texture. Because of this long mixing timeuse twice your normal machine friction factor when calculating water temperature. For this reason, and because of the low fermentation temperature. It is usually necessary to use very cold water or part crushed ice.
-dough temperature 70°F (21°C) ferment 2 1/2 to 3 hours
- scalling and makeup
Because this dough is very soft sticky, you must use plenty of dusting flour. Scale at 45 g per unit. Round and relaks the units then flathen with the palms of the hands, place on commeal-covered trays to proof.
- bake on both sides on a griddle at low head.

Komentar

Postingan Populer